More

    Tag: gerindra

    Kerap Mendapat Pujian Presiden, Publik Puas dengan Kinerja Mentan Amran

    Jakarta – Seratus hari pemerintahan Prabowo Subianto – Gibran Rakabuming Raka, berbagai survei publik digelar untuk menilai kinerja pemerintah. Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman muncul mengemuka dalam berbagai survei. Komitmen kuat Mentan Amran dalam menyukseskan program swasembada pangan menjadi alasan meningkatnya approval rate sosok menteri asal Sulawesi Selatan tersebut. Survei The Republic Institute (TRI) bertajuk “Refleksi Asta Cita dan Evaluasi Kepuasan Publik Terhadap Kinerja...

    Dua Pengendara Kejadian Lakalantas di Jalan AP Pettarani Makassar Berdamai

    Sipaling.id. Makassar, 7 Februari 2025 – Suasana haru dan damai menyelimuti ruang Unit Laka Polres Tabes Makassar, Jl. RA. Kartini, Jumat (7/2) sore.D ua pengendara yang terlibat kecelakaan lalu lintas pada Minggu (2/2) lalu, yang sempat viral Agung (pengendara roda dua) dan Brigpol Irfan (pengendara roda empat), resmi berdamai dan sepakat menyelesaikan permasalahan di luar jalur hukum. Mediasi yang difasilitasi oleh Unit Laka Lantas Polrestabes Makassar...
    spot_img

    Gerindra Lebih Pilih Kader PAN Jadi Bupati Gowa, Darmawangsyah Muin Terpaksa Gigit Jari

    SIPALING.ID, MAKASSAR - Isu antara kubu Husniah Talenrang dan Darmawangsyah Muin bakal bersaing di Pilkada Gowa 2024 terjawab sudah. Ketua DPD PAN Gowa dan...

    Pasangan SETIA Bakal Deklarasi Untuk Maju di Pilwali Makassar, Sempat Ketemu IAS

    SIPALING.ID, MAKASSAR - Andi Seto Gadhista Asapa dan Resky Mulfiati Lutfi (Seto - Reski) atau akrab disebut SETIA segera mendeklarasikan koalisi partai politik pendukungnya...

    Duet Gerindra & Demokrat Siap Menangkan Trisal-Ome Maju di Pilkada Palopo

    SIPALING.ID, MAKASSAR - Trisal Tahir dan Akhmad Syarifuddin Daud atau Ome segera mendeklarasikan diri sebagai pasangan bakal calon wali kota dan wakil wali kota...

    Prabowo Restui Pasangan Chaidir – Suhartina di Pilkada Maros, Potensi Kolom Kosong?

    SIPALING.ID, JAKARTA - Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Maros, Chaidir Syam dan Suhartina Bohari, resmi mengantongi dukungan dari partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra)....